Strategi Adaptasi Umat Hindu Memasuki Era Baru: Refleksi Sosiologi Hindu Menyikapi Revolusi Industri 4.0, Pandemi Covid-19, dan Society 5.0

  • 2021-07-02 21:57:10
  • abrar
  • Artikel Ilmiah

Deskripsi Artikel
Agama HINDU
Judul Artikel Strategi Adaptasi Umat Hindu Memasuki Era Baru: Refleksi Sosiologi Hindu Menyikapi Revolusi Industri 4.0, Pandemi Covid-19, dan Society 5.0
Pengarang/Penulis Ida Bagus Gde Yudha Triguna
Edisi 2020
Abstrak/Ringkasan Revolusi Industri 4.0, Pandemi Covid-19, dan Society 5.0 adalah fenomena global yang menggerakkan perubahan sosial menuju era baru masyarakat dunia. Umat Hindu pun harus melakukan strategi adaptasi, baik pada tataran struktural maupun kultural guna memasuki era baru tersebut. Refleksi sosiologis mengenai strategi adaptasi umat Hindu diungkap melalui metode fenomenologi yang lebih menekankan pada dimensi keagenan individu dan integrasinya dengan dinamika struktur. Kemampuan umat Hindu dalam melakukan dialektika kontrol terhadap akslerasi teknologi informasi, percaturan ideologi, dan perubahan struktur sosial budaya pada era baru menjadi penentu keberhasilan dalam strategi adaptasinya.
Subjek/Kata Kunci Era Baru;Sosiologi Hindu;Strategi Adaptasi
Pengarang Tambahan Anak Agung Inten Mayuni;Nanang Sutrisno
Tanggal Download 2021-07-02
Link Sumber http://jayapanguspress.penerbit.org/index.php/JPAH/article/view/1226
File Digital